Keterlibatan desa merupakan hal signifikan yang harus diperhitungkan dalam pelaksanaan Program Pemerintah yang menjadikan masyarakat sebagai sasaran, termasuk upaya Pemerintah dalam melakukan percepatan pencegahan stunting di Desa.
Sesuai dengan prinsip kerjanya, KPM diharapkan dapat selalu bersinergi dalam melakukan proses perencanaan, pelaksanaan serta pemantauan kegiatan, bersama pelaku program dan lembaga lainnya seperti Bidan Desa, petugas puskesmas (ahli gizi, sanitarian), guru PAUD, dan aparat desa.”tuturnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar