Portal Desa Trimulyo
Segala informasi tentang Administrasi Pemerintahan dan Desa Trimulyo Kecamatan Tegineneng
16 Januari 2024
PENCEGAHAN PENYAKIT DBD DENGAN PENGASAPAN
28 November 2023
PENYALURAN BANTUAN PANGAN DESA TRIMULYO
PEMBAGIAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT DD) DESA TRIMULYO
27 Oktober 2023
PELAKSANAAN PELATIHAN elektronik HUMAN DEVELOPMEN WORKER (eHDW)
Terkait dengan materi hari ini tentang aplikasi eHDW itu bagaimana mengoperasikan, bagaimana penginputan dan bagaimana entri di aplikasi yang sudah di sediakan sebentar nanti TA yang menjadi penanggungjawab untuk menjelaskan aplikasi eHDW," ungkap NINA CITRA LESTARI S.O.S selaku pemberi materi pelatihan
Bimtek ini yang bertujuan meningkatkan kualitas dan penguatan para Kader Pembangunan Manusia (KPM) stunting dan aparatur desa, khususnya kepala desa untuk berperan aktif untuk mencegah dan penanggulangan masalah stunting.
“Diharapkan melalui bimbingan teknis ini, kader maupun aparatur desa bisa berinovasi melaksanakan intervensi stunting di setiap desa masing-masing,
26 September 2023
KEGIATA RONDA MALAM DESA TRIMULYO
SOSIALISASI INOVASI CETING SENI (cegah stunting sejak dini)
REMBUK STUNTING DESA TRIMULYO TAHUN 2023
Adapun beberapa materi pembahasan yakni melakukan evaluasi program Stunting kemudian menemukan masalah-masalah dihadapi yang selanjutnya mengambil langkah-langkah yang perlu untuk mengatasi masalah tersebut. Selanjutnya menentukan Rencana kegiatan Stunting pada tahun 2024.
PENCEGAHAN PENYAKIT DBD DENGAN PENGASAPAN
Pengasapan atau foging desa trimulyo di wilayah wilayah yang terdampak penyakit DBD yang di sebabkan oleh nyamuk Trimulyo 12 ...
-
Kepala desa Trimulyo bapak ENDRO saat rapat koordinasi dengan aparat desa Trimulyo Selasa 25 Juli 2023 : rapat koordinasi ...
-
Pembahasan penyusunan rencana kerja desa Trimulyo 2022 Musyawarah Desa Atau disingkat dengan Musdes merupakan langkah aw...
-
Kantor Desa Trimulyo Desa Trimulyo Terletak di kecamatan Tegineneng kabupaten pesawaran.dan berdekatan dengan k...